Kategori
Lenin Perjuangan

Tugas-Tugas Demokratik Kaum Proletariat Revolusioner 

Partai Sosial-Demokrat [Rusia], yang merupakan ekspresi sadar dari gerakan kelas buruh, bertujuan membebaskan rakyat pekerja sepenuhnya dari segala bentuk penindasan dan eksploitasi. Pencapaian tujuan ini–penghapusan kepemilikan pribadi atas alat-alat produksi dan pembentukan masyarakat sosialis–mensyaratkan perkembangan kekuatan-kekuatan produksi yang sangat tinggi dan pengorganisasian kelas buruh yang tinggi. Perkembangan penuh kekuatan-kekuatan produksi di dalam masyarakat borjuis modern, […]

Kategori
Lenin Sejarah

Pelajaran dari Revolusi

Lima tahun telah berlalu sejak kelas buruh Rusia, dalam bulan Oktober 1905, memberikan pukulan pertama yang hebat terhadap otokrasi tsar. Di hari-hari yang agung itu proletariat membangunkan jutaan kaum pekerja untuk perjuangan melawan penindas-penindas mereka. Selama masa beberapa bulan dalam tahun 1905 proletariat memenangkan untuk dirinya perbaikan-perbaikan, yang selama puluhan tahun dengan sia-sia dinantikan kaum […]

Kategori
Lenin Perjuangan

Program Kita

Pada saat ini Sosial-Demokrasi Internasional sedang berada dalam kegoncangan ideologis. Malah doktrin Marx dan Engels yang sudah diakui menjadi landasan kokoh bagi teori revolusioner, sekarang diganggu dengan suara yang dimunculkan di mana-mana untuk menggembar-gemborkan bahwa doktrin-doktrin ini tak lagi memadai dan usang. Maka dari itu, siapapun yang menyatakan dirinya seorang Sosial-Demokrat dan memiliki kehendak untuk […]

Kategori
Lenin Teori

Marxisme dan Pemberontakan

Surat untuk Komite Sentral PBSDR Satu hal yang paling busuk dan mungkin sebuah penyimpangan yang paling luas atas Marxisme yang dilakukan oleh partai-partai “sosialis” yang dominan adalah kebohongan kaum oportunis yang mengatakan bahwa persiapan pemberontakan, dan secara umum memperlakukan pemberontakan sebagai seni adalah “Blanquisme”.[1] Bernstein sebagai pemimpin kaum oportunis segera mendapatkan dirinya tak diuntungkan dengan […]

Kategori
Teori

Revolusi Proletariat atau Oportunisme?

“Ajaran perjuangan kelas, bila diterapkan oleh Marx pada masalah negara dan masalah revolusi sosialis tidak boleh tidak menjurus pada pengakuan atas kekuasaan politik proletariat, diktatornya, yaitu kekuasaan yang tidak dapat dibagi dengan siapapun dan yang langsung bersandar pada kekuasaan massa yang bersenjata. Penggulingan borjuasi hanya dapat dicapai melalui proletariat yang berubah menjadi kelas yang berkuasa […]

Kategori
Lenin Perjuangan Sejarah

Kebangkitan Revolusioner

Pemogokan agung Hari Mei dari proletariat se-Rusia, dan demonstrasi di jalan-jalan, selebaran-selebaran revolusioner di hadapan khalayak buruh, yang mengikutinya, dengan jelas menunjukkan, bahwa Rusia telah memasuki suatu periode kebangkitan revolusioner. Kebangkitan itu tidak datang sebagai halilintar di siang bolong. Tidak, ia telah dipersiapkan selama periode yang panjang oleh segala syarat-syarat kehidupan di Rusia, dan pemogokan-pemogokan […]

Kategori
Lenin Teori

Marxisme dan Revisionisme

Ada ucapan yang terkenal bahwa jika aksioma geometrikal dipengaruhi upaya-upaya kepentingan manusia pasti ia akan ditiadakan. Teori tentang sejarah alam yang dipertentangkan dengan prasangka teologi lama mendorong, dan masih mendorong oposisi yang paling radikal. Oleh karenanya, tak heran bahwa doktrin Marxian, yang secara langsung mengabdi pada pencerahan dan pengorganisasian kelas maju di dalam masyarakat modern, […]

Kategori
Lenin Teori

Agitasi Politik dan “Sudut Pandang Kelas”

Sumber: Lenin Collected Works, Foreign Languages Publishing House, 1961, Moscow, Volume 5, pages 337-343. Ditulis oleh V.I. Lenin dan diterbitkan pertama kali dalam Iskra, No. 16, February 1, 1902 Penerjemah: Ted Sprague Mari kita mulai dengan sebuah ilustrasi. Para pembaca tentunya ingat dengan sensasi yang diciptakan oleh pidato yang dihantarkan oleh M.A. Stakhovich, seorang Marsekal dari Kebangsawanan […]

Kategori
Lenin Teori

Aliansi antara Kelas Buruh dengan Petani Terhisap

Sumber: Alliance Between The Workers and Exploited Peasants, Collected Works, Volume 26, p. 333-35 Ditulis V.I. Lenin pada 18 November (1 Desember) 1917 dan dipublikasi pertama kali dalam Pravda No 194, 19 November 1917 Penerjemah: A Sepucuk Surat untuk “Pravda” Hari ini, Sabtu 18 November, dalam kesempatan pidato yang aku sampaikan pada Kongres Petani secara terbuka aku mengajukan pertanyaan yang […]

Kategori
Lenin

Deklarasi Dewan Editorial Iskra

Sumber: Lenin Collected Works, Progress Publishers, 1964, Moscow, Volume 4, pages 351-356. Ditulis V.I. Lenin pada September 1900 dan diterbitkan pertama kali oleh Iskra sebagai sebuah selebaran Penerjemah: Ted Sprague  (27 November 2014) dari “Declaration of the Editorial Board of Iskra”, Lenin Internet Archive. Dalam memulai penerbitan sebuah koran politik, Iskra, kami merasa harus mengutarakan beberapa kata mengenai tujuan-tujuan […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai