Kategori
Lenin Teori

Marxisme dan Pemberontakan

Surat untuk Komite Sentral PBSDR Satu hal yang paling busuk dan mungkin sebuah penyimpangan yang paling luas atas Marxisme yang dilakukan oleh partai-partai “sosialis” yang dominan adalah kebohongan kaum oportunis yang mengatakan bahwa persiapan pemberontakan, dan secara umum memperlakukan pemberontakan sebagai seni adalah “Blanquisme”.[1] Bernstein sebagai pemimpin kaum oportunis segera mendapatkan dirinya tak diuntungkan dengan […]

Kategori
Teori

Revolusi Proletariat atau Oportunisme?

“Ajaran perjuangan kelas, bila diterapkan oleh Marx pada masalah negara dan masalah revolusi sosialis tidak boleh tidak menjurus pada pengakuan atas kekuasaan politik proletariat, diktatornya, yaitu kekuasaan yang tidak dapat dibagi dengan siapapun dan yang langsung bersandar pada kekuasaan massa yang bersenjata. Penggulingan borjuasi hanya dapat dicapai melalui proletariat yang berubah menjadi kelas yang berkuasa […]

Kategori
Lenin

Deklarasi Dewan Editorial Iskra

Sumber: Lenin Collected Works, Progress Publishers, 1964, Moscow, Volume 4, pages 351-356. Ditulis V.I. Lenin pada September 1900 dan diterbitkan pertama kali oleh Iskra sebagai sebuah selebaran Penerjemah: Ted Sprague  (27 November 2014) dari “Declaration of the Editorial Board of Iskra”, Lenin Internet Archive. Dalam memulai penerbitan sebuah koran politik, Iskra, kami merasa harus mengutarakan beberapa kata mengenai tujuan-tujuan […]

Kategori
Lenin Stratak

Dari Mana Kita Mulai?

Sumber: V.I. Lenin, Collected Works, Where to Begin?[1], Edisi IV Bahasa Inggris, Foreign Languages Publishing House, Moscow, 1961 Jilid 5, Halaman 13-24. Ditulis oleh Lenin pada Mei 1901 dan diterbitkan pertama kali dalam Iskra No. 4 Mei 1901. Penerjemah: NN Dalam tahun-tahun belakangan ini, masalah “apa yang harus dikerjakan” telah menghadapkan Kaum Sosial-Demokrat Rusia secara sangat mendesak. Hal itu bukanlah […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai