Kategori
Reportase

Nyala Lilin dan Do’a untuk Almarhum Filep Karma

“Tak ada satu pun habluran es di reruntuhan salju yang merasa bertanggung jawab.” (Stanislaw Lec) Pernyataan itu dikutip untuk melukis suasana getir, pedih, dan kelam sekarang. Saat rekayasa, muslihat, dan kebuasan dipentaskan untuk memaksakan kekuasaan, serta terus-menerus menggencarkan pembangunan dalam bingkai peperangan terhadap musuh-musuh kekuasaan. Hingga pembantaian, pengangguran, kelaparan, penyakitan menjadi ancaman nyata bagi kehidupan. […]

Kategori
Teori

Sosialisme dan HMNS bagi Bangsa West Papua

“Perjuangan nasional sebagai sesuatu yang paling berliku-liku dan kompleks, tetapi, pada saat yang bersamaan, merupakan bentuk yang sangat penting dalam perjuangan kelas … Meskipun, tujuan dari analisis (teoritik) dan tujuan dari perjuangan Marxisme adalah perjuangan kelas, tetapi Marxisme tidak pernah lepas dari sebuah tahapan penting perjuangan kelas: nasion (bangsa).” (Internasional Keempat) “Kelas buruh masih mempunyai […]

Kategori
Lenin Teori

Laporan Komisi tentang Permasalahan Nasional dan Kolonial

Komisi Permasalahan Nasional dan Kolonial dibentuk pada Kongres Kedua Komunis Internasional dari para wakil Partai Komunis Soviet Rusia, Bulgaria, Prancis, Belanda, Jerman, Hongaria, AS, India, Cina, Korea, Inggris Raya dan lainnya. Komisi ini bekerja di bawah kepemimpinan Lenin, yang tesisnya tentang permasalahan nasional dan kolonial dibahas pada sesi keempat dan kelima dalam Kongres tersebut dan […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai