“Jangan tertawa atau menangis, tapi pahamilah!” (Baruch Spinoza) “Perjuangan kami bukanlah untuk menegakkan bentuk masyarakat kelas yang baru, tetapi membebaskan umat manusia dari belenggu masyarakat kelas secara keseluruhan. Kami berjuang demi fajar baru bagi umat manusia: di mana tabir ketidaktahuan mutlak diperlukan oleh masyarakat kelas manapun, dapat disingkirkan, dan umat manusia, secara keseluruhan, mendasarkan dirinya […]
