Kategori
Seruan

Lawan Kekerasan dan Pelecehan Seksual dan Gender! Bangun Gerakan Revolusioner untuk Pembebasan Perempuan dan Proletar!

“Kekuatan kita tumbuh dari kesulitan kita. Kekuatan fakta akan mendorong kita untuk mencari langkah-langkah baru untuk membebaskan massa perempuan…. Kekuatan terbesar dari massa harus dibangunkan dan diterapkan untuk mencapainya. Dan kekuatan jutaan perempuan harus ikut membantu.” (Clara Zetkin) Data WHO (2024) menunjukkan kalau lebih dari 900 juta perempuan di seluruh dunia telah menjadi korban seksisme […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 8)

“Bersembunyi di balik topeng idealisme adalah agama dan takhayul. Idealisme, pada analisis terakhir, selalu berupa agama…. Kelas borjuasi pada masa mudanya mendasarkan diri pada rasionalisme, empirisme, dan materialisme. Mereka menyokong sains, filsafat, budaya; dengan kata lain, mereka menyokong ‘Pencerahan’. Namun hari ini, kelas borjuasi semakin hari makin meluncur ke obskurantisme; dogma-dogma irasional seperti postmodernisme dan […]

Kategori
Perjuangan

Revolusi Oktober: Lenin, Perempuan dan Bolshevik (Bagian 2)

Rusia: Perkembangan Tak-Berimbang dan Tergabungkan “Hari ini kita harus menganggap perkembangan tenaga produksi sebagai penyebab fundamental dan paling umum dari perkembangan sejarah umat manusia, dan perkembangan kekuatan produksi inilah yang menentukan perubahan dalam hubungan sosial manusia. Bersamaan dengan sebab umum ini adalah sebab-sebab spesifik, yakni situasi sejarah yang melatari berlangsungnya perkembangan kekuatan produksi bangsa tertentu, […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai