Kategori
Perjuangan

Melawan Logika Mistika

“Hidup dengan mata terbuka, dengan kritik yang tak henti-hentinya, tanpa ilusi, tanpa hiasan, apa adanya, apapun yang ditawarkannya, dan bahkan lebih dari itu, untuk apa yang bisa menjadi kenyataan, itu adalah suatu prestasi tersendiri. Menginvestasikan kecintaan pada kehidupan ini dengan ekspresi artistik, terutama ketika hal ini menyangkut lapisan sosial terendah, itu adalah pencapaian artistik yang […]

Kategori
Perjuangan

Optimisme Revolusioner

“Jika kita telah memilih posisi dalam hidup di mana kita dapat bekerja bagi umat manusia, tidak ada beban yang dapat menundukkan kita, karena beban itu adalah pengorbanan untuk kebaikan semua; maka kita tidak akan mengalami sukacita yang remeh, terbatas, dan egois, tetapi kebahagiaan kita akan menjadi milik jutaan orang, perbuatan kita akan tetap hidup dengan […]

Kategori
Stratak

Tugas Angkatan Muda dalam Kegelapan Dunia Kapitalisme

“Kita berbahagia selama kita tidak mati muda. Namun kehidupan bukan perhitungan nyawa, umur bukan bilangan tahun, akal bukan ukuran tubuh; sehari hidup singa di rimba, seratus tahun bagi si domba. Tua atau muda bukan persoalan usia tapi keadaan jiwa; kejiwaan kita meliuk naik dan turun seturut gerak material yang ada. Kita tidak mengendarai unta tetapi […]

Kategori
Sejarah

Revolusi dan Pembebasan Perempuan (Bagian 5)

“Tidak ada kekayaan sejati selain kerja keras manusia. Seandainya ada gunung-gunung emas dan lembah-lembah perak, dunia tidak akan menjadi lebih kaya daripada sebutir jagung; tidak ada secuilpun kenyamanan yang akan dituangkan pada umat manusia. Sebagai akibat dari pertimbangan kita terhadap logam mulia, seseorang dapat menimbun kemewahan untuk dirinya sendiri dengan mengorbankan kebutuhan tetangganya; suatu sistem […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai