“Kamerad-kamerad! Berapa lama kami buruh harus menelan pengkhianatan ini. Kalau semua di sini berdebat dan membuat kesepakatan dengan kaum borjuasi dan tuan-tanah … Kalian sibuk mengkhianati kelas buruh. Nah, pahami saja bahwa kelas buruh tidak akan menerima ini begitu saja. Ada 30.000 kami di sini yang datang dari Putilov. Kami akan merenggut apa yang kami […]
Kategori
Revolusi 1917: Hari-Hari Juli
