Kategori
Perjuangan

Tabuhan Pembuka Revolusi Kita

“Janganlah ada apapun, dalam seruan yang kita bawa kepada laki-laki dan perempuan yang sedang bangkit sekarang, yang dapat menjatuhkan kita atau membuat kita kehilangan semangat zaman. Ingatlah selalu! Manuver dan intrik dari kelas penguasa akan luruh dan menjadi abu di hadapan api dan baja. Zaman kita memiliki pegas yang lebih kuat daripada pegas kita masing-masing, […]

Kategori
Perjuangan

Bisnis Narkoba, Kejahatan Negara, dan Kebusukan Aktivisme

“Tidak sulit untuk melihat bahwa zaman kita adalah masa kelahiran, dan masa transisi. Semangat manusia telah putus dengan tatanan lama yang sampai saat ini berlaku, dan dengan cara berpikir lama, dan berada dalam pikiran untuk membiarkan semuanya tenggelam ke dalam kedalaman masa lalu dan memulai transformasinya sendiri. Memang tidak pernah berhenti, tapi terus mengikuti arus […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 14)

“Sejarah secara keseluruhan dan khususnya sejarah revolusi, selalu lebih kaya isinya, lebih berlimpah, lebih beraneka-ragam, lebih hidup, dan lebih cerdik daripada yang dibayangkan oleh partai-partai terbaik sekalipun, pelopor yang paling berkesadaran kelas dari kelas yang paling maju. Hal ini dapat dipahami dengan mudah, karena bahkan pelopor yang terbaikpun mengekspresikan kesadaran kelas, keinginan, gairah, dan imajinasi […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 12)

“Kaum buruh dan muda yang maju haus akan ide dan teori. Mereka ingin memahami apa yang terjadi dalam masyarakat. Mereka tidak tertarik dengan tendensi-tendensi yang sekadar memberi tahu mereka apa yang sudah mereka ketahui: bahwa kapitalisme sedang dalam krisis, adanya pengangguran; bahwa mereka tinggal di rumah yang buruk, mendapatkan upah yang rendah, dan sebagainya. Orang-orang […]

Kategori
Perjuangan

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 9)

“Sangat sedikit laki-laki—bahkan di kalangan proletariat—yang menyadari betapa besar upaya dan kesulitan yang bisa mereka lakukan untuk menyelamatkan perempuan, bahkan bila mereka mau membantu ‘pekerjaan perempuan’ … Kehidupan rumah tangga seorang perempuan adalah pengorbanan sehari-hari terhadap ribuan hal sepele yang tidak penting. Hak pertuanan lama laki-laki itu masih hidup secara rahasia. Budaknya membalas dendam juga […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 7)

“Dalam bentuknya yang kurang-lebih murni, pemikiran ‘metafisik’ mungkin hanya ada pada orang-orang biadab. Di kalangan masyarakat beradab, eklektisisme masih berkuasa. Hukum ‘evolusi’, ‘kemajuan’, secara menyeluruh diakui, namun terlepas dari hukum-hukum tersebut, ada beberapa kategori absolut yang diterima—dalam bidang ekonomi (kepemilikan pribadi), dalam bidang politik (demokrasi, patriotisme), dalam bidang moral (keharusan kategoris)…. Dialektika adalah logika pembangunan […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 5)

“Kebangkrutan kepemimpinan buruh telah menyebabkan beberapa lapisan muda gerakan mengambil kesimpulan semi-anarkis dan menolak kepemimpinan…. Penolakan terhadap kepemimpinan adalah bentuk lain dari krisis kepemimpinan yang memanifestasikan dirinya. Dalam beberapa hal, kesalahpahaman mengenai proses perjuangan kelas lebih berbahaya daripada para pengkhianat yang secara terang-terangan melakukan pengkhianatan tersebut. Massa dapat mendeteksi birokrat dalam proses perjuangan; namun, para […]

Kategori
Teori

Gerakan Mahasiswa dan Buruh Hari Ini (Bagian 4)

“Demo-demo militan kemarin akan menjadi pemandangan yang semakin sering terjadi di hari depan. Rezim boleh saja bersuka-cita telah meredam demonstrasi kemarin dengan represi brutal, dan mencegahnya dari terus menyebar dan berlanjut. Tetapi problem-problem mendasar rakyat pekerja yang menjadi penyebab tumpah-ruahnya massa ke jalan-jalan belum diselesaikan sama sekali. Miliaran rupiah bisa saja dihabiskan untuk meyakinkan rakyat […]

Kategori
Teori

Kapitalisme, Negara dan Demokrasi

“Negara [borjuis] adalah sebuah mesin kelas kapitalis … negara dari kelas kapitalis, badan kolektif yang ideal dari keseluruhan kelas kapitalis.” (Friedrich Engels) “Ini sangat mengerikan dan menyedihkan. Tentu akal sehatmu mengatakan bahwa situasi seperti ini tak lain dari sebuah kegilaan. Apabila banyak orang, jutaan orang … bisa melihat bagaimana mereka dibodohi, dieksploitasi dan diperbudak seperti […]

Kategori
Sejarah

Juli 1936: Revolusi dan Kontra-Revolusi Spanyol

“Hasrat untuk mengubah masyarakat secara fundamental tidak dapat dibatasi pada pemahaman yang jelas tentang program dan perspektif. Ini juga melibatkan unsur kebulatan tekad, atau tekad untuk berkuasa: yaitu, tekad sadar untuk menang, menaklukkan, menyingkirkan semua rintangan dan mengubah masyarakat. Ini, pada gilirannya, harus didasarkan pada visi masa depan dan keyakinan penuh pada kemampuan kelas buruh […]

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai